Laporan

Buka Puasa Sederhana, Namun Istimewa

Buka puasa di desa itu menyenangkan. Makanannya sederhana, tempatnya sederhana, namun rasa luar biasa. Ini salah satu bentuk makanan buka puasa secara prasmanan yang diberi bantuan #darushsholihin pada desa-desa sekitar DS.

Sebelumnya Ustadz Muhammad Abduh Tuasikal mengisi tausiyah sekitar 20 menit di Masjid Benjaran Padukuhan Macanmati Panggang Gunungkidul, lalu dilanjutkan dengan buka puasa bersama warga.

Semoga Allah balas kebaikan dan sumbangsi semua donatur. Moga hartanya bertambah berkah.

@ Macanmati, Panggang, Gunungkidul, 16 Mei 2019

 

Info selengkapnya: Donasi Buka Puasa

Info donasi DS: wa.me/62811267791

buka_puasa_sederhana.jpg
Menu sederhana, namun bawa berkah.

DarushSholihin.Com

Related Articles

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Back to top button